Membuat OS Berbasis SUSE

1. Masuk ke susestudio.
2. Klik Create account / Sign in.
3. Masukan alamat e-mail pada kotak Request Invitationdan klik Request Invitation.
4. Centang I want to build a software appliance for my open source project..
5. Klik Send my Invitation sooner !.
6. Tunggu beberapa saat Hingga ada e-mail dari susestudio.
7. Masuk ke e-mail Anda dan buka e-mail dari susestudio.
8. Copy kode yang diberikan dan klik url kedua yang diberikan oleh susestudio.
9. Masukan kode dan klik accept invitation.
10. Klik Penyedia Layanan e-mail anda dan log in.
11. Klik GNOME desktop untuk membuat versi berbasis GUI.
12. Klik 32 bit dan beri nama OS yang Anda buat.
13. Klik Software.
14. Tambahkan aplikasi sesuai kebituhan dan keinginan anda.
15. Klik Configuration.
16. Pada Tab General ubah Language, RegionTime, Zone sesuai keinginan Anda.
17. Pada tab Personaloze sesuaikan logo dan backgound dengan keinginan anda.
18. Setelah settingan sesuai dengan keinginan anda, klik tab build.
19. Rubah Default format menjadi LIve CD/DVD (.iso)
20. Sesuaikan versi dan klik build.

. .
Selebihnya tinggal menunggu proses building.
Setelah proses building beres, anda bisa mendownloadnya atau mencobanya pada testdrive.

. . Semoga bermanfaat.

Popular Posts